Gouda cheese
Meskipun keju ini belum familiar dengan kita namun keju ini amat baik untuk tubuh. Keju ini mengandung banyak vitamin A, mineral serta kalsium yang amat baik manfaatnya untuk tubuh.
Cottage cheese
Keju ini amat populer di kalangan orang yang ingin diet dikarenakan rendah lemak. Untuk vegetarian keju cottage merupakan alternatif sehat dan amat cocok untuk cemilan malam.
cheddar cheese putih
Ternyata keju ini biasa kita temui dalam sandwich atau burger dan memiliki keunggulan rendah karbohidrat dan kalori. Jangan takut gemuk jika mengkonsumsi keju ini.
Keju cheddar juga kaya akan vitamn A dan kalsium.
Keju mozzarella
Keju ini populer sebagai topping pizza atau pasta dan keju ini terbuat dari susu kerbau.Mozzarella juga bebas lemak sehingga aman dikonsumsi karena melindungi kesehatan jantung dan mengontrol tekanan darah. Seng dalam keju turut meningkatkan kekebalan tubuh dan meningkatkan pertumbuhan tubuh.
<sumber: http://lapar.com>
Tidak ada komentar:
Posting Komentar