Sabtu, 08 Oktober 2011

Cara mendownload game dari Waptrick melalui PC gratis dan mudah

Memang manusia zaman sekarang mauya gratis melulu. Contohnya saya, pada saat saya mendownload game, video, aplikasi, animasi, dll pastinya memakan pulsa yang mahal. Karena itu saya mencari solusinya untuk menghemat biaya. Saya cari di Search Engine google dan ketemu tu pada satu blog. Tapi aku gak tau nama blognya apa karna gak ingat lagi. Dan skarang aku coba share melalui blog aku.
Oke kita langsung aja ke topik pembicaraan.


Simak ya plend. soalnya agak sedikit rumit sih. Maaf kalo misalnya anda belum mengerti. Maklum aja karna saya masih anak sekolah, dan memang tahapnya cukup panjang.

Untuk mengikuti tutorial ini sebaiknya anda menggunakan Mozilla Firefox. dan Usahakan bukan Mozilla Firefox terbaru(6.0) keatas.

[#] Pada tahap pertama kita akan mengubah IP komputer menjadi IP handphone. caranya ikuti langkah langkah berikut ini.
[-] Pertama pasang User Agent ke Mozilla caranya Kunjungi tempat pemasangan User Agent atau klik DISINI
setelah itu akan muncul gambar seperti yang dibawah ini.

[-] Klik + Add to Firefox.
Akan muncul gambar seperti yang di bawah ini.


[-] Klik Allow.
[-] Tunggu sampai selesai mendownload.
[-] Setelah selesai akan muncul seperti gambar di bawah ini.

[-] Tekan menu Install Now.
[-] Setelah itu akan muncul seperti gambar di bawah ini.

[-] Tekan menu Restart Now. Dan secara otomatis Mozilla akan di restart dan secara otomatis juga user agentnya juga akan terpasang.

Oke. Tahap pemasangan user agent sudah berhasil.
Sekarang adalah cara penggantian User Agent Default menjadi user agent HP kamu.
[-] Cari User Agent HP kamu. Cara mencarinya boleh di cari di Searcg Engine Google atau yang lain atau bisa juga dengan cara ini mencari di menu browser dengan cara kunjungi
http://mobilezoo.biz/MERK HP KAMU_TIPE HP KAMU_specs
ganti MERK HP KAMU sesuai dengan merk hp kamu. Contohnya: Nokia
ganti TIPE HP KAMU sesuai dengan tipe hp kamu. Contohnya: 5200.
[-] Setelah anda mengunjungi situsnya, carilah User agent Hp nya.
[-] Copykan kodenya. Contohnya:
Nokia5200/2.0 (03.92) Profile/MIDP-2.0 Configuration/CLDC-1.1 UNTRUSTED/1.0
[-] Setelah anda mengcopynya, klik Tools pada menu bar Mozilla Firefox.
[-] Klik Default  UserAgent seperti gambar di bawah ini.

[-] Klik Edit User Agents...
[-] Klik New
[-] New User Agent
[-] Pada Description buat Merk dan Tipe hp anda.
[-] Pada User Agent masukkan User Agent yang sudah anda Copy tadi.
[-] Setelah itu klik OkOk.
[-] Buka kembali ToolsDefault User Agent dan pilih User Agent HP anda yang sudah anda buat tadi.
[-] Setelah itu pada kunjungilah www.Waptrick.com.
Bagaimana? Berhasil kan?
[-] Pilihlah Games, Video, Animasi, Aplikasi, dan lain-lain.

[-] Ketika anda mendownload games atau aplikasi, saat anda masukkan ke HP anda mungkin tidak bisa. Mengapa demikian? ya, karena yang masuk ke HP anda hanya ikonnya saja. Lalu bagaimana cara mengatasinya? Oke saya akan menjawabnya.
Pertama buka game yang sudah anda download tadi dengan Notepad. Akan muncul seperti gambar di bawah ini.

[-] Lihat situs yang dilingkari merah itu. Copykan situs yang berformat *.jar itu dan pastekan pada browser internet anda. Dan akan muncul berkas. dan download berkas itu. dan itulah yang bisa kita gunakan pada HP kita.

Semoga penjelasan yang saya berikan ini berguna bagi anda.
Kalau ada yang bermasalah silahkan lampiaskan pada kotak komentar. hahaha..

Tidak ada komentar:

Posting Komentar